Advertisement

Tokoh NU: Yang Dibutuhkan adalah Label Haram, bukan Label Halal

NASIONAL
Jumat, 18 Mar 2022  14:10
Tokoh NU: Yang Dibutuhkan adalah Label Haram, bukan Label Halal
 

Label baru yang terdapat di sertifikat halal resmi diterbitkan, sekaligus mengubah desain bikinan Majelis Ulama Indonesia (MUI). Polemik lantas muncul lantaran desainnya dianggap tidak menonjolkan huruf Arab.

Wakil Katib Syuriah Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) DKI Jakarta, Taufik Damas, memandang, tak perlu ada ribut-ribut soal label halal tersebut.

Baginya, label halal tidak penting karena makanan, minuman, atau produk yang dapat dikonsumsi atau tidak untuk umat muslim sudah ada dalam dalil. Dalil itu juga memuat zat, cara memperoleh, hingga metode pengolahan makanan atau minuman.

"Kalau serius ikut madzhab Imam Syafi'i, label halal itu enggak perlu ada. Karena, segala sesuatu hukumnya halal kecuali ada dalil yang mengharamkannya. Di negara mayoritas muslim, yang dibutuhkan adalah label haram, bukan label halal. Gitu aja kok ribet!" tulis Taufik lewat akun Twitternya, @TaufikDamas, Senin 14 Maret.

Baca juga:
Menag Yaqut: Islamofobia dan Ketakutan Terhadap Agama Harus Diperangi
Kemenag Resmi Ganti Logo Halal, Ini Makna Logo Baru Tersebut

Taufik menilai logo halal terbaru tidak perlu diperdebatkan karena tidak ada yang spesial dalam substansinya. Namun apabila Kementerian Agama (Kemenag) mencoret pengurusan label halal dan menggantinya dengan label haram maka itu menjadi hal baru yang menarik untuk diperbincangkan.

Advertisement

"Menag cuma mengubah logo halal. Enggak ada yang spesial. Kalau Menag berani mengubah bahwa yang dibutuhkan adalah label haram, bukan label halal, ini baru luar biasa," ujarnya.

Sebelumnya, label halal baru diresmikan Kemenag melalui Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH). BPJPH menerbitkan label baru setelah mendapatkan wewenang mengurus sertifikasi halal dan rupa-rupanya, yang dahulu menjadi tanggung jawab MUI.

Baca juga:
Pengurus MUI OKU Timur Dikukuhkan, Bupati Ucapkan Selamat Dan Sukses

Penetapan label halal terbaru itu terdapat dalam Keputusan Kepala BPJPH Nomor 40 Tahun 2022 tentang Penetapan Label Halal dan diteken Kepala BPJPH Muhammad Aqil Irham pada 10 Februari 2022.

Label halal terbaru itu berlaku secara nasional pada 1 Maret 2022. Pencantuman label tersebut sebagai upaya, pengenal produk yang beredar di masyarakat telah dijamin kehalalannya dan telah mengantongi sertifikat halal.

1
2
Berikutnya
TAG:
#kemenang
#mui
#label halal

Formasi Indonesia Satu
Aliansi Indonesia
Berita Terkait
1
2
3
4
5
6
7

Viral, Kawasan IKN Diserang Tikus

Nasional   Minggu, 06 Apr 2025  13:00

Giat Patroli KRYD Polres Bogor Cegah Kejahatan Dan Ciptakan Kondisi Aman.

Bogor Raya   Minggu, 06 Apr 2025  11:57

Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Poslek Parungpanjang Patroli Sambang Bersama Satpol PP Kecamatan..

Bogor Raya   Minggu, 06 Apr 2025  10:37

Sinergitas TNI-POLRI Wilayah Hukum Parungpanjang Giat Cooling Sistem Silahturahmi Tokoh Agama..

Bogor Raya   Minggu, 06 Apr 2025  10:36

Kebakaran Kandang Ayam di Magetan, 15.000 Ternak Mati Terbakar

Peristiwa   Minggu, 06 Apr 2025  10:21
Sinergitas TNI-POLRI Wilayah Hukum Polsek Parungpanjang Fiat Cooling Sistem Monitoring Beri Himbauan Petugas Keamanan Perumahan Jaga Kondusifitas Cegah Gangguan Kriminalitas.
Sinergitas TNI-POLRI Wilayah Hukum Polsek Parung Giat Cooling Sistem Patroli Sambang Monitoring Ajak Jaga Kondusifitas Cegah Gangguan Kamtibmas.
Tabrakan Beruntun di Cianjur Disebabkan Mobil Bak Terbuka Hilang Kendali
Cuaca Ekstrem dan Hujan Lebat Bayangi Puncak Arus Balik Hari Ini

Rem Blong Pemicu Kecelakaan Beruntun 7 Kendaraan di Tol Bawen

PERISTIWA   Minggu, 06 Apr 2025  06:00

Ikuti Google Maps, Mobil Mewah Terjun dari Ujung Tol Krian-Gresik

PERISTIWA   Minggu, 06 Apr 2025  05:48

Kecelakaan Beruntun 7 Kendaraan di Tol Bawen, Arus Balik Macet Parah

PERISTIWA   Minggu, 06 Apr 2025  05:31

Mengetahui Namanya Dicatut, Desri Nago: Saya Advokat, Bukan Beking BBM Ilegal

SUMSEL   Sabtu, 05 Apr 2025  21:52

Wartawan Online yang Tewas dalam Hotel Diduga Korban Pembunuhan

HUKUM   Sabtu, 05 Apr 2025  21:11

Kapolri Imbau Pemudik Tak Paksakan Diri Jika Merasa Lelah.

BOGOR RAYA   Sabtu, 05 Apr 2025  20:47

Kapolri Prediksi Puncak Arus Balik Lebih Tinggi Dibanding Arus Mudik.

BOGOR RAYA   Sabtu, 05 Apr 2025  20:44

Kapolri Cek Langsung Pelayanan Arus Balik di Stasiun Tawang, Dorong Pemudik Gunakan Kereta..

BOGOR RAYA   Sabtu, 05 Apr 2025  20:24

Beredar Video Syur Mirip Lisa Mariana dengan Seorang Pria. Siapa Pria Itu?

HUKUM   Sabtu, 05 Apr 2025  20:02

Seorang Wartawan Online Ditemukan Tewas di Hotel dengan Lebam di Tubuhnya

HUKUM   Sabtu, 05 Apr 2025  18:54

Kenapa Orang Cerdas Temannya Sedikit?

SELINGAN   Sabtu, 05 Apr 2025  18:16

Cara Keji Oknum TNI AL Bunuh Jurnalis Juwita: Piting dan Cekik hingga Tewas

HUKUM   Sabtu, 05 Apr 2025  17:52

TNI AL Gelar Rekonstruksi Pembunuhan Jurnalis Juwita

HUKUM   Sabtu, 05 Apr 2025  16:42

Sinergitas TNI-POLRI Wilayah Hukum Polsek Babakanmadang Polres Bogor Giat Cooling Sistem Monitoring..

BOGOR RAYA   Sabtu, 05 Apr 2025  15:50

Kapolsek Cileungsi Meringkus Pengoplos Tabung Gas, Setelah Empat Hari Nyanar Jadi Kurir.

BOGOR RAYA   Sabtu, 05 Apr 2025  15:49

Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Polsek Ciampea Polres Bogor Giat Cooling Sistem Silahturahmi..

BOGOR RAYA   Sabtu, 05 Apr 2025  15:45

Prabowo Harap Idulfitri Perkuat Persaudaraan dan Kerja Sama dengan Negara Sahabat

NASIONAL   Sabtu, 05 Apr 2025  14:50

Kapolres Bogor Turun Langsung Bersama Anggota Urai Kemacetan Arus Lalu Lintas URAI Di Gadog..

BOGOR RAYA   Sabtu, 05 Apr 2025  14:19

Dedi Mulyadi: Berseragam Atau Tidak, Preman Tetaplah Preman

DAERAH   Sabtu, 05 Apr 2025  13:31

Asisten Pelatih Timnas Denny Landzaat Mudik ke Maluku dan Pidato dalam Bahasa Indonesia

SELINGAN   Sabtu, 05 Apr 2025  13:09
Selengkapnya