Puskesmas Cempaka Keluhkan Tidak Ada Dokter, Bupati Ingatkan Kadinkes Jangan Diam

Harapan kami Bupati dan Wakil Bupati OKU Timur harus ambil tindakan tegas, ketika terdapat pelayanan sosial yang menyangkut keselamatan manusia tidak maksimal, bila dipandang perlu copot Kepala Dinas Kesehatan terkait, jika dianggap tidak ada kemampuan dalam bekerja dan tidak memiliki prestasi, intinya masih banyak yang siap dan mampu jadi Kepala Dinas Kesehatan OKU Timur.
Kami juga akan segera membuat surat resmi kepada Menteri Kesehatan RI dan Presiden RI, supaya hal yang seperti diketahui oleh pusat dan bisa segara ditindaklanjuti". Pungkasnya.
Surya.
Advertisement


