Advertisement

Peningkatan Kasus Flu Singapura Mengkhawatirkan

Peningkatan Kasus Flu Singapura Mengkhawatirkan
Foto: Seorang perawat tengah mengecek infus salah satu pasien di rumah sakit.
Advertisement
NASIONAL
Kamis, 25 Apr 2024  23:15

Kasus penyakit flu Singapura meningkat signifikan di sejumlah daerah di Indonesia. Hal itu menimbulkan kekhawatiran di tengah masyarakat. 

“Pada awalnya disebut sebagai penyakit baru, data yang dikumpulkan sejak awal tahun tercatat sebanyak 8.464 kasus flu Singapura. Jumlah ini menandakan adanya peningkatan dibandingkan dengan tahun sebelumnya,” kata Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kementrian Kesehatan (kemenkes) Siti Nadia Tirmidzi, Kamis (25/4/24). 

Menurutnya, Provinsi Jawa Tengah menduduki peringkat pertama penyebaran kasus. Jawa Barat mencatat 1.100 kasus, Jawa Timur 1.300 kasus, dan diikuti oleh Banten.

“Flu Singapura dikenal dengan gejala yang tidak sama seperti demam, menandai adanya ruam merah, sariawan di mulut. Oleh karena itu, pencegahan melalui menjaga kebersihan tangan dan menghindari kontak langsung dengan orang yang terinfeksi,” kata Siti. 

Baca juga:
Waspadai Penularan Kasus Flu Singapura Pasca Lebaran
Belasan Kasus Hepatitis Akut Terdeteksi di Indonesia

Menurut ahli kesehatan, meski flu Singapura tidak memerlukan isolasi, upaya pencegahan tetap penting. Mencuci tangan secara teratur adalah langkah yang efektif dalam mencegah penularan, mengingat virus ini menyebar melalui kontak langsung.

Advertisement

"Gejala flu Singapura cenderung ringan, terkait dengan sariawan di mulut dan ruam merah pada telapak tangan dan kaki. Hal ini dapat menyebabkan kesulitan makan dan minum, sehingga meningkatkan risiko dehidrasi," ujar Siti. 

Anak di bawah usia 5 tahun menjadi kelompok rentan flu Singapura karena kecenderungan mereka untuk memasukkan tangan kedalam mulut. Oleh karena itu, upaya pencegahan dan kesadaran akan gejala menjadi sangat penting dalam mengendalikan penyebaran penyakit ini.

Baca juga:
Presiden Minta Penanganan Pandemi Covid-19 Tidak Linear dan Harus Ada Terobosan
Pemerintah akan Tambahkan Penguatan Sektor Kesehatan pada RKP 2021

TAG:
#kesehatan
#flu singapura
#pandemi

Formasi Indonesia Satu
Aliansi Indonesia
Berita Terkait
1
2
3
4
5
6
7

Ketua DPR: Guru Besar UGM Pelaku Kekerasan Seksual Harus Dihukum Maksimal

PPA & TPPO   Rabu, 09 Apr 2025  11:44

Kapolres Bogor Gelar Halal Bihalal Bersama Seluruh Pejabat Utama, Personil Dan Kapolsek Jajaran..

Bogor Raya   Rabu, 09 Apr 2025  11:39

Dalam Momentum Halal Bihalal, Kadiv Humas Sampaikan Apresiasi Pengamanan Mudik Lancar dan Nyaman...

Bogor Raya   Rabu, 09 Apr 2025  11:36

Dua Bocah di Penjaringan Disekap, Polisi Dalami Keterlibatan Ibu Korban

PPA & TPPO   Rabu, 09 Apr 2025  09:43

Tanggapi Pertemuan Prabowo dengan Megawati, Jokowi: Langkah yang Baik untuk Indonesia

Nasional   Rabu, 09 Apr 2025  09:16
Tersangkut Kasus Korupsi, Kejari Palembang Tahan Mantan Wawalkot Palembang Fitrianti dan Suami
Dampak Video Viral, Direktur RSUD Martapura dr Dedy Damhudy Mengundurkan Diri, Bupati Enos Tunjuk dr Gondo Roleli Menjadi Plt
Bukan Hanya Pecat Direktur IT Bank DKI, Pramono juga Lapor Bareskrim Polri Buntut Masalah Layanan
Menteri Bahlil dan Wihaji Kunjungi Jokowi di Solo. Ada Agenda Apa?

Polsek Megamendung Cek TKP Curanmor R-2 Bertempat Parkiran Halaman Villa Bunda Ratu D/A Kampung..

BOGOR RAYA   Selasa, 08 Apr 2025  21:05

Presiden Prabowo: Sebuah Prestasi Arus Mudik Meningkat Namun Tetap Kondusif

BOGOR RAYA   Selasa, 08 Apr 2025  20:38

Pertalite di SPBU Trucuk Klaten Diduga Tercampur Air Membuat Sejumlah Kendaraan Mogok

SOLO RAYA   Selasa, 08 Apr 2025  20:24

Ayah yang Tega Gorok Anaknya di Banjarnegara Ngaku Kesal ke Istri

PPA & TPPO   Selasa, 08 Apr 2025  19:55

Dalam Waktu 1 Jam 2 Gempa Guncang Solok, Warga Diminta Waspada

PERISTIWA   Selasa, 08 Apr 2025  19:23

Guru Besar UGM Resmi Dipecat, 13 Mahasiswi Jadi Korban Kekerasan Seksual

PPA & TPPO   Selasa, 08 Apr 2025  16:55

Lucky Hakim Sedang Diperiksa Inspektorat Kemendagri

DAERAH   Selasa, 08 Apr 2025  15:29

Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Polsek Tamansari Polres Bogor Polda Jawa Barat Sambang Beri Himbauan..

BOGOR RAYA   Selasa, 08 Apr 2025  15:07

Heran Indonesia Disebut Gelap, Prabowo: Bedakan Antara kritik yang Membangun dengan Narasi..

NASIONAL   Selasa, 08 Apr 2025  15:05

Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Polsek Megamendung Pelayanan PAM Jalur, Antisipasi Kemacetan..

BOGOR RAYA   Selasa, 08 Apr 2025  14:42

Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Polsek Megamendung Masih Lakukan Monitoring Tempat Wisata Cimory..

BOGOR RAYA   Selasa, 08 Apr 2025  14:41

Sinergitas TNI-POLRI Wilayah Hukum Polsek Parung Giat Cooling Monitoring Silahturahmi Beri..

BOGOR RAYA   Selasa, 08 Apr 2025  14:39

Sinergitas TNI-POLRI Wilayah Hukum Polsek Parungpanjang Giat Cooling Sistem Sambang Beri Himbauan..

BOGOR RAYA   Selasa, 08 Apr 2025  14:36

Akhir Liburan, Antisipasi Lonjakan Arus Balik Jalur Puncak Gadog, Kapolres Bogor Terus Pantau..

BOGOR RAYA   Selasa, 08 Apr 2025  14:34

Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Polsek Parungpanjang Patroli Sambang Beri Himbauan Ajak Jaga..

BOGOR RAYA   Selasa, 08 Apr 2025  14:32

Sinergitas TNI-POLRI Bersama Satkeholder Terkait Dibantu Warga Masyarakat Cepat Tanggap Datangi..

BOGOR RAYA   Selasa, 08 Apr 2025  14:29
Selengkapnya