Advertisement

Festival Panen Karya Siswa Sebagai Wujud Merdeka Belajar Di Sekolah Penggerak SDN 01 Trans Batumarta VII

Festival Panen Karya Siswa Sebagai Wujud Merdeka Belajar Di Sekolah Penggerak SDN 01 Trans  Batumarta VII
 
Advertisement
OKU TIMUR
Sabtu, 04 Jun 2022  21:38

OKU Timur, Batumarta, Media AI - Bergerak bersama menghasilkan kemajuan yang nyata, demikian filosofi yang diharapkan dalam Pendidikan Guru Penggerak, Hari ini Sekolah penggerak SDN 01 TRANS BATUMARTA VII kecamatan Madang Suku III, menggelar festival panen karya sebagai wujud Merdeka Belajar SDN 01 Trans Batumarta VII, Sabtu, (04/06/22). 

 

Kegiatan ini lebih utama untuk menghargai karya siswa,dengan di gelar karya2 siswa , mereka akan merasa bahwa praktik baik yg selama ini di lakukan ada artinya sehingga akan lebih meningkatkan semangat mereka. Sebelum nya kegiatan ini sudah disosialisasi ke wali murid Dan mendapatkan tanggapan yang positif.

Acara ini dihadiri oleh Camat Madang suku III yang di wakili oleh seketaris camat Suharno, Mahasiswa KKN dari UNTAG Surabaya yaitu fela Hadziqoh. 

Baca juga:
Sekolah Penggerak SDN 01 Trans Batumarta VII Menjadi Tujuan Mahasiswa UNTAG
Suwardi Sebut Pembinaan Dan Penguatan Calon Peserta CGP Diikuti 97 Orang

 

Advertisement

Dalam sambutan nya Camat Madang Suku III yang diwakili oleh Seketaris Camat Suharno mengatakan kegiatan ini sangat positif dan beliau sangat mengapresiasi kegiatan ini. "Harapan saya kedepan semoga lebih baik", ucap suharno. 

Sementara itu Kepala SDN 01 TRANS Batumarta VII Suwardi, S.Pd. SD yang juga merupakan Ketua K3S Kecamatan Madang Suku III mengatakan kegiatan ini merupakan kegiatan yang perdana yang dilakukan sebagai sekolah penggerak.

Baca juga:
Guru Penggerak OKU Timur Hadiri Bimtek Lokakarya 4 Program Sekolah Penggerak
Kegiatan Program Sekolah Penggerak (PSP) SDN 01 Trans Batumarta VII Melaksanakan KKP Bagi Guru..

 

"Kami mengucapkan terimakasih atas apresiasi dan dukungan dari semua pihak, Ini merupakan wujud dari belajar yang menyenangkan, belajar yang mengasyikan, dan belajar yang menghasilkan, jadi ini indikator yang kita lihat, yakni senang, asyik dan ada hasilnya,” Jelas Suwardi Kepala Sekolah Penggerak SDN 01 Trans Batumarta VII.

1
2
3
Berikutnya
TAG:
#sekolah penggerak
#kecamatan madang suku iii
#oku timur
#sdn 01 trans batumarta
#
Berita Terkait
Rekomendasi
Selengkapnya
Formasi Indonesia Satu
Aliansi Indonesia