Advertisement

Desa Kalong Liud Kecamatan Nanggung Adakan Santunan Anak Yatim

Desa Kalong Liud Kecamatan Nanggung Adakan Santunan Anak Yatim
 
Advertisement
BOGOR RAYA
Senin, 04 Mar 2024  22:00

Bogor - Aliansinews.id -- Bulan ramadhan adalah bulan penuh berkah tentunya momen yang di tunggu-tunggu oleh umat muslim. Momen yang tepat dalam menikmati kebahagiaan bersama.

Sesuai dengan tema indahnya berbagi menjelang di bulan suci ramadhan 1445 H kali ini kepada desa kalong liud Jani Nurjaman tengah mengadakan santunan untuk yatim piatu. Bersama Babinsa, Babinkamtibmas RT/RW, MUI Desa, DKM At-Taqwa, sekaligus mengikuti peringatan Hari besar Islam (PHBI) isra mi'raj Nabi Muhammad SAW, di kampung Kalong Liud Karees RW 11.

Acara yang digelar di kampung Karees desa kalong liud dalam peringatan tersebut sekaligus meresmikan Masjid At-Taqwa yang selesai di bangun berkat Swadaya masyarakat serta santunan yatim piatu sebanyak 35 orang, desa kalong liud kecamatan nanggung kabupaten Bogor pada hari Sabtu  tanggal 02 Maret 2024.

Baca juga:
Giat Hari Peduli Sampah Nasional KRL-Bumi Lestari Kecamatan Nanggung
Panen Raya Program Ketahanan Pangan, Desa Kalong Liud Bersama Polsek Nanggung

Selain di hadiri Babinsa Babinkamtibmas RT RW masyarakat setempat turut  dihadiri, Dr.H. Usep Nukliri yang insya Allah akan menjadi anggota DPRD kabupaten Bogor asli warga Kalong liud dan tokoh masyarakat dan puluhan anak yatim.

Advertisement

Adapun santunan diberikan untuk 35 anak yatim yang terbagi dari RW 0,11 Abdul Fatah (RT 001 sampai dengan RT. 005) Pada kesempatan tersebut. ketua RW Abdul Fatah yang lebih dikenal dengan nama Abdul Fatah Mengatakan, di tengah menghadapi bulan suci Ramadhan yang penuh berkah ini kiranya kita perlu dan wajib untuk saling berbagi bersama anak yatim piatu.

Baca juga:
Kecamatan Nanggung Adakan Peringatan Hari Lansia Nasional
Dewan Jaro Peloy Kecewa atas Kinerja Pemkab Bogor dalam Recovery Pasca Bencana

"Tak lupa dalam kesempatan itu Jani Nurjaman menghimbau kepada warganya untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, hindari narkoba dan tawuran.

"Harapan saya dengan adanya santunan ini para yatim piatu dapat bersekolah dengan baik dan dapat menjadi orang yang berguna dan untuk anak dewasanya kiranya agar terhindar dari bahaya narkoba dan tauran," Jani Nurjaman.

1
2
Berikutnya
TAG:
#kalong liud
#nanggung
#anak yatim
#bogor
Berita Terkait
Rekomendasi
Selengkapnya
Formasi Indonesia Satu
Aliansi Indonesia