Soal Viral Tambang di Klaten Merembet Tuai Sorotan Dimana-mana, Diduga Bekingnya Juga Kuat-kuat. ESDM Pun Angkat Bicara
Kamis, 01 Des 2022 08:19
Ganjar pun langsung memimpin rapat koordinasi dengan bupati dan wali kota se-Jawa Tengah, kemarin, Senin (28/11/2022), guna membahas isu tambang ilegal ini. Ganjar menyebut, para pemimpin daerah di Jawa Tengah ini sepakat untuk membuat desk pelaporan untuk menerima laporan masyarakat.
Dari laporan itu, pihaknya tak segan akan cek langsung ke lapangan alias menggrebek untuk memberantas tambang ilegal yang semakin meresahkan masyarakat tersebut.
"Saya usul konkret saja, kita kasih nomor handphone untuk melaporkan, setelah itu kita grebek bareng-bareng," ungkapnya saat rakor, mengutip dari tayangan video yang diunggahnya dalam akun Twitternya @ganjarpranowo, Senin (28/11/2022).*(bgs/Tim)
Editor: Awi
Advertisement
Berita Terkait
Terkini
Rabu, 16 Apr 2025 18:30
Rabu, 16 Apr 2025 17:58
Rabu, 16 Apr 2025 17:14
Rabu, 16 Apr 2025 17:09
Rabu, 16 Apr 2025 15:42