Kesbangpol Katingan Bantah BPAN LAI Katingan Pernah Minta Dana Hibah

Foto: Syahrianor, S. Sos, dari Badan Kesbangpol Kabupaten Katingan melakukan pemotongan tumpeng usai konferensi pers di Kantor BPAN LAI Kalteng, Rabu (13/12/2023).
Rabu, 13 Des 2023  21:20

"Setelah nanti sah berdasarkan mekanisme dan peraturan di LAI baru dilaporkan ke Kesbangpol Kabupaten Katingan," imbuhnya. 

Terkait tudingan pemalsuan tanda tangan SK BPAN LAI Katingan, Safei menegaskan telah mendengar duduk perkaranya dari Tiwau. 

"Namun terkait seperti apa dan bagaimana, karena apa yang disampaikan ke saya telah pula disampaikan ke penyidik Polres Katingan, lebih baik belum perlu saya ungkap ke publik," ujarnya. 

Dia menegaskan pihaknya akan terus memonitor perkembangan kasus tersebut. 

"Kami harus percaya bahwa pihak penyidik akan bekerja secara profesional. Selama belum ada indikasi penanganannya akan tidak profesional dan tidak profesional, kami belum perlu mengambil sikap. Kita percayakan pada polisi dulu saja," tutupnya. (*) 

Advertisement

Berita Terkait