Indonesia salah satu negara dengan ketahanan pangan terbaik di dunia, Presiden Jokowi akan terima penghargaan FAO

Foto: Ilustrasi.
Minggu, 28 Jul 2024  16:17

"Stop boros pangan, kami sedang kampanye stop boros pangan. Food loss and waste Indonesia itu itu losses-nya 14%, waste-nya 17%, jadi total 31%, sehingga Bapanas menginisiasi mengurangi food loss and waste," kata Arief.

Arief mengatakan bahwa untuk menuju ketahanan pangan, Indonesia tidak hanya perlu meningkatkan produksi pangan, tetapi juga berperilaku ramah makanan.

"Kita betul telah meningkatkan produksi, memperluas lahan, intensifikasi, tetapi kalau sudah jadi makanan, jangan dibuang," pungkas Arief.

Advertisement

Berita Terkait